Posts Tagged “Kemenkes”
Kementerian Kesehatan menyatakan hasil pemeriksaan sample virus dan spesimen dari Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Kesehatan untuk pasien suspect corona, warga Saumlaki, Kepulauan, Tanimbar, Maluku dinyatakan negatif. Kepala Dinas Kesehatan Kepulauan Tanimbar, Maluku Edwin Tomasoa mengatakan DN, pria asal Desa Seftana, Tanimbar Selatan, Kepulauan Tanimbar Maluku sempat diisolasi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mangreti lantaran diduga mengidap gejala virus…