Posts Tagged “perusahaan nikel”

PT Harita Pastikan Beri THR Bagi Karyawan

By |

PT Harita Pastikan Beri THR Bagi Karyawan

Perusahan tambang nikel  PT Harita Group  di Provinsi Maluku Utara memastikan akan memberikan Tahapan Hari Raya atau (THR)  bagi karyawan  muslim  mereka yang hendak cuti lebaran. Hal itu diakui Deputi Head CSR dan External Relations, PT Harita Group, Alexander Lieman, saat mengelar buka puasa bersama awak media belum lama ini. “ Seperti tahun tahun lalu ,…

Read more »

Pangdam Pattimura Apresiasi Keberadaan Harita Nickel di Pulau Obi

By |

Pangdam Pattimura Apresiasi Keberadaan Harita Nickel di Pulau Obi

Panglima Komando Daerah Militer (Kodam) XVI/Pattimura, Mayjen TNI Suko Pranoto, melakukan kunjungan ke Pulau Obi, Maluku Utara pada 7 September 2018. Pada kesempatan tersebut, Pangdam Pattimura melaksanakan seremonial peletakan batu pertama di Pos Koramil Pulau Obi, dan melakukan kunjungan ke area operasional Harita Nickel yang terdiri dari PT Trimegah Bangun Persada dan PT Megah Surya…

Read more »

Polda Malut Pastikan Tindak Tegas Empat Oknum Brimob Pelaku Penembakan Warga Sipil

By |

Polda Malut Pastikan Tindak Tegas Empat Oknum Brimob Pelaku Penembakan Warga Sipil

Empat oknum anggota Brigade Mobile (Brimob) Polda Maluku Utara dipastikan mendapat sanksi sesuai dengan kesalahan yang telah dilakukan. Empat anggota yang yang bertugas diwilayah tambang PT.Harita Group tersebut, diduga melakukan penembakan terhadap warga sipil diluar wilayah tugasnya masing-masing. Komandan Satuan Brigade Mobil (Dansat-Brimob) Polda Malut, Komnes Pol Budi Satrijo didampingi Kepala Bidang Humas, AKBP Hendry…

Read more »

Oknum Brimob Tembaki Satu Keluarga

By |

Oknum Brimob Tembaki Satu Keluarga

Aksi tidak terpuji dilakukan empat oknum anggota Brimob Polda Maluku Utara. Keempat personel yang melakukan pengamanan di lokasi tambang nikel PT Megah Surya Pertiwi (MSP) milik Harita Group itu diduga memberondong tembakan ke arah warga Desa Kawasi, Kecamatan Obi, Halmahera Selatan. Akibatnya, dua kakak beradik terkena luka tembak dan harus mendapatkan penanganan intensif. Empat oknum…

Read more »